-->

APA ITU AIR RO?


Air RO - Kebutuhan air bersih adalah suatu yang mutlak bagi manusia khususnya bagi kita yang tinggal di kota kota besar seperti Jakarta dan sekitarnya ,sumber air yang sudah semakin berkurang serta kualitasnya yang semakin buruk merupakan suatu yang cukup dilema bagi para warga

Mengenal apa itu Air RO

air yang keruh berbau dan berwarna kuning masih kerap kita temui di beberapa tempat bahkan lebih parahnya ada juga yang berwarna kehitam -hitaman ini sudah dapat di pastikan bahwa air tersebut mengandung logam berat sehingga sangat membahayakan bagi keshatan penggunanya
Menganal apa itu Air RO.
penjelasan tentang air RO dan manfaatnya untuk kesehatan manusia


Sanga tidak dianjurkan sama sekali untuk menggunakanya baik untuk mencuci baju , cuci piring dan meminumnya ,walaupun telah disaring menggunakan kain , pasir ,batu tetap saja bau yang ditinggalkan masih terasa sangat menyengat , itu sebabnya mengapa masalh ini harus ditangani lebih baik lagi demi alasan kesehatan adapun untuk mengatasi solusi tersebut kita di haruskan memasang filter air sendiri di rumah

Manfaat Air RO

filter air juga dapat menyaring kotoran seperti pada air PDAM/PAM/sumur yang memiliki warna sedikit keruh dan memiliki warna pekat menjadi bersih dan layak konsumsi bahkan pada bebrapa filter yang menggunakan RO dapat langsung diminum oleh penggunanya jadi dapat menghemat pengluaran sehari hari

untuk saringan air RO adapun komposisi dari saringan yang digunakan ada beberapa tiype dan jenisnya sehingga mampu menyaring hingga bagian terkecil jangankan batunya kerikil dll sampai bakterinya saja akan terhalang oleh salah satu saringanya yang menggunakan siatim nano sehingga bakteri pun sanggup di filterasi ada beberapa kombinasi di dalamnya diantaranya terdapat pasir silika yang terdapat di daerah bangka , adapun magnasin grnadee yang mampu mengurangi kadar besi dalam air , serta didukung oleh karbon aktif yang di impor langsung dari jepang

untuk masalh perawatanya cukup mudah , dengan melihat saringan apabila dirasa suka kotor maka tinggal menggantinya dengan saringan yang baru tidak harus membersihkan dikarenakan partikel y sangat kecil sampai ukuran nano disarankan tidak membersihkan , filter yang kotor harus segera di ganti agar penyaringan lebih maksimal.

baca juga yah ( Pentingnya air untuk kehidupan )

beberapa cara untuk memperoleh air dengan hasil yang lebih baik ,dapat kita menggunakan pada sekala yang lebih besar lagi kami menyarankan anda menggunakan tabung FRT

pada beberapa sistim penjernihan yang semakin maju ini menggunakan membran RO supaya air yang di hasilkan mampu di minum langsung tanpa ada keraguan di dalamnya apakah air ini seteril atau tidak , akan kami jelaskan apa itu membran RO dan bagaiman cara kerjanya :

Apa itu Membran RO ..?

Mengolah air biasa menjadi air minum siap konsumsi adalah tugas dari membran yang berada pada mesin osmosis filter diman membran yang di ciptakan menggunakan selaput semimembran , adapun fungsinya adalah menyaring kandungan air yang berlogam virus dan bakteri , cara kerja pada membran RO adalah sama seperti saringan pada lapisan lapisan penjernih air yaitu dengan step bay step layer demi layer akan tetapi membran tersebut per 1.000.000 x lebih kecil dari rambut mikro nano dan dapat menurunkan kadar tds air sehigga layak konsumsi

3 Macam Membran yang di gunakan

ada tiga macam membran yang biasa di gunakan apa saja mari kita simak kegunaaanya masing-masing :

1. Tap water membran

     ini adalah membran RO yang sering kita jumpai dirumah-rumah di perkantoran di restoran dll            membran ini memiliki kemampuan merubah air keran menjadi air siap konsumsi dengan                      maksimal kadar TDS mencapai 500 mg/L

2. Brackish water membrane

      membran satu ini memiliki kekuatan yang cukup tinggi dalam penyaringan dengan tingkat TDS         mencapai 5000 mg/L dimana alat ini mampu menyaring air payauw menjadi air tawar                         kegunaanya biasanya untuk kebutuhan industri sebagai  instalasi water treatmen

3.  Sea Water Membran

     membran satu ini dikenal dapat memfilterasi air laut menjadi air tawar , prosess yang terjadi pada        alat ini akan memisahkan kadar garam yang tinggi sebanyak 20.000 mg/L tidak hanya air laut              memberan ini di klam mampu memisahkan air tawar yang memiliki TDS sampai 40.000 mg/L            biasanya di kenal dengan nama membran SW untuk pengoperasian alat ini biasanya digunakan             pada pembuatan RO bagi pekerja lepas pantai pengeboran , bisa ditarik kesimpulan bahwasanya         membran ini sebagai pemisah antara air laut menjadi air tawar

adapun dari artikel ini bisa kita simpulkan kesehatan kita di tentukan oleh air yang kita konsumsi , adapun teknik penyaringan ada beberapa macam dari teknik sederhana hingga teknik yang cukup moderen

salam sehat.........
   

Disqus Comments